Cara Beli Emas Batangan (Logam Mulia) via Aplikasi Pegadaian Digital. Kalian tahu gak, sekarang ini harga emas .makin melambung tinggi. Terbayang kah setengah tahun yang lalu jika kita menyimpan emas kemudian sekarang kita uang.kan. Pasti kalian mendapatkan keuntungan yang berlipat-lipat. Dengan perkembangan harga emas yang terus naik setiap tahunnya maka emas bisa dikatakan sebagai instrumen investasi yang menguntungkan juga aman dari inflansi. Oleh karena itu, saatnya sekarang jni untuk mulai menyimpan emas.
PEGADAIAN UPC Randublatung
- Home
- Alamat Pegadaian
- Produk n Jasa
- Buku Tamu
- Promo
- Info Lelang
- Brosur
- Agenda Kegiatan
- Kontak
Kamis, 13 Agustus 2020
Sabtu, 08 Agustus 2020
Cara Perpanjangan Gadai Via aplikasi Pegadaian Digital
Selamat bertemu kembali dengan ya, Gaes. Semoga kalian dalam keadaan sehat wal afiat, aamiin. Kali ini Kang Dion masih akan membahas seputar aplikasi Pegadaian Digital lagi ya. Gak apa-apa kan ya, biar kalian lebih mengenal dan paham tentang fitur-fitur apa saja yang ada di aplikasi tersebut. Salah satu fitur yang mungkin akan sering digunakan adalah Perpanjangan Gadai. Dengan fitur tersebut, kita bisa melakukan perpanjangan gadai dari rumah atau dari mana saja tanpa harus datang ke outlet Pegadaian. Sehubungan dengan hal tersebut, Kang Dion akan mencoba menjelaskan cara perpanjangan gadai via aplikasi Pegadaian Digital.
Kamis, 06 Agustus 2020
Cara Top Up G-Cash Pegadaian Digital Pada ATM BNI
Selamat bertemu kembali ya Gaes. Semoga kalian dalam keadaan sehat dan bahagia forever, ya. Aamiin. J ika pada kesempatan sebelumnya pernah dibahas tentang cara top up saldo G-Cash Pegadaian Digital pada ATM BRI maka kali ini kita akan bahes Cara Top Up G-Cash Pada ATM BNI. Gimana Gaes? Siap ya?
Perlu kami tekankan lagi bahwa untuk kemudahan dan kepraktisan bertransaksi dengan Pegadaian, sudah saatnya kita menggunakan aplikasi Pegadaian Digital.
Sesuai judul postingan di atas, kali ini kita akan mencoba melakukan TOP. UP SALDO G CASH Pegadaian Digital pada ATM BNI.